Page 13 - 10 Penyimpangan Pembagian Waris di Indonesia
P. 13

Page 13 of 72

pertanian dan barang tambang (rikaz), harus ada
masa kepemilikan selama satu tahun, yang dikenal
dengan istilah haul.

5. Dr. Didin Hafidhuddin, M.Sc.

   Sedangkan di Indonesia, salah satu yang paling
sering disebut sebagai pencetus model zakat seperti
ini Prof. Dr. Didin Hafidhuddin, MSc.

                             Menurut Didin yang juga
                          Guru Besar IPB dan Ketua
                          Umum BAZNAS, dewasa ini
                          sumber zakat tidak hanya
                          meliputi zakat pertanian,
                          perdagangan, emas, perak,
                          dan harta terpendam saja,
                          tetapi meliputi sumber-
                          sumber yang lain di luar
                          sumber klasik itu.

                             Dalam disertasi doktor yang
berjudul Zakat dalam Perekonomian Modern, yang
berhasil diraihnya lewat Universitas Islam Negeri
Jakarta, beliau menyebutkan bahwa setidaknya ada
sepuluh jenis zakat di masa modern, yaitu :

▪ Zakat Profesi
▪ Zakat Perusahaan
▪ Zakat Surat Berharga
▪ Zakat Perdagangan Mata Uang
▪ Zakat Hewan Ternak yang diperdagangkan
▪ Zakat Madu dan Produk Hewani
▪ Zakat Investasi properti
▪ Zakat Asuransi Syari’ah

                                  muka | daftar isi
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18